Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) dan Perencanaan Reservoir Desa Raguklampitan Kecamatan Batealit Kabupaten Jepara
DOI:
https://doi.org/10.24036/cived.v10i1.365112Keywords:
Air minum; Air baku; sumur bor; reservoir; Struktur.Abstract
Air minum merupakan kebutuhan dasar manusia yang harus dipenuhi. Di Kabupaten Jepara masih banyak desa yang belum terlayani 100% air minum layak sehingga perlu dilakukan upaya penanganan. Tujuan perancangan ini adalah menyusun DED Sarana penyediaan air minum layak di Desa Raguklampitan dengan mengacu pada Permen/PUPR/No.27/2016 terkait Perancangan SPAM dan SAP 2000 untuk perhitungan Struktur reservoir. Hasil perhitungan menunjukkan terdapat 1.250 jiwa pada tahun 2021 di Desa Raguklampitan belum terlayani air minum layak yang tersebar di Dukuh Krajan dan Dukuh Gendolo. Potensi air baku yang cocok yaitu menggunakan Sumur bor dalam. Dari hasil analisis didapat spesifikasi sumur dengan kedalaman 120 m, pompa submersible daya 1,5 HP/1 Kwh, Head 65 m. Jaringan air menggunakan Pipa PVC sambungan rumah (SR) menggunakan Standar Nasional Indonesia (SNI) dan reservoir berukuran 4x4x3,5 m menggunakan struktur beton bertulang dengan f’c 25 Mpa, fy 400 Mpa.
Downloads
References
Badan Standardisasi Nasional. (2011). Standar Nasional Indonesia (SNI) 7509:2011 tentang Tata Cara Perencanaan Teknik Jaringan Distribusi dan Unit Pelayanan Sistem Penyediaan Air Minum. Standar Nasional Indonesia, 28 hal.
Badan Standarisasi Nasional. (2011). tata cara perencanaan teknik jaringan distribusi dan unit pelayanan sistem penyediaan air minum.
Badan Standarisasi Nasional. (2019). SNI 2847:2019 Persyaratan Beton Struktural untuk Bangunan Gedung. Standar Nasional Indonesia (SNI), 8, 720. www.bsn.go.id.
D. Rochmanto, K. Umam, N. Hidayati, and R. Paramitha, “Desain Penampung Air Hujan Sebagai Pemanfaatan Air Hujan UntukSumber Air Cadangan Bagi Bangunan Rusunawa (Studi Kasus : Rusunawa Kyai Mojo Jepara),” Scitech, no. 1, pp. 214–219, 2022.
F. N. Sulaiman, K. Umam, and N. Hidayati, “Analisis Penyediaan Air Bersih Dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas) Terhadap Debit Dan Kehilangan Air (Studi Kasus Kabupaten Jepara),” Teras J. Tek. Sipil, vol. 11, no. 4, pp. 8–15, 2022.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2010). Nomor 492/Menkes/Per/IV/2010.
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. (2016). Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 27 /PRT/M/2016.
Mulyati. (2020). Perencanaan struktur gedung 5 lantai gedung ibs & iccu rsud r.a kartini jepara.
Pamsimas. (2020). POB Perencanaan SPAM Perdesaan Program Pamsimas III edisi Tahun 2020.
PBI. (1983). Peraturan Pembebanan Indonesia untuk Gedung 1983.
Peraturan Menteri Pekerjaan Umum. (2007). Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 18/PRT/M/2007 tentang Penyelenggaraan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum.
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia. (2015). PP No.122 Tahun 2015 Sistem Penyediaan Air Minum.
SNI 03-2847-2002. (2002). Tata Cara Perhitungan Struktur Beton Untuk Bangunan Gedung. SNI 03-2847-2002. Bandung: Badan Standardisasi Nasional, 251.
Wangsadinata, W. (2002). SNI-1726 Standar Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung. Pusat Penelitian Dan Pengembang Teknologi Permukiman, 7798393(April), 63.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Nor Hidayati, Yayan Adi Saputro, Khotibul Umam, Ahmad Setiawan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.